Month: December 2015

Mengenali Karakter Melalui Golongan Darah

Posted on Updated on

imagesPernah tidak kita mengalami kesusahan untuk memahami dan menghadapi karakter juga sifat seseorang. Bahkan terkadang pasangan sendiripun susah untuk dipahami… hem ngomongin pasangan, suamiku sering sekali bikin pusing kepala (lho kok malah curhat).

Ditulisan ini saya akan mencoba untuk membantu teman-teman dalam memahami seseorang, bisa teman, saudara atau bahkan gebetan yang sekarang dalam proses pedekate melalui tipe-tipe golongan darah. Tapi yang pasti tipe golongan darah bukan faktor satu-satunya yang mempengaruhi katakter dan sifat manusia. Read the rest of this entry »

Cinta Pertama oh Cinta Pertama

Posted on Updated on

IMG_20151221_131101_486Kalian masih ingat tidak kenangan masa dulu mengenai cinta pertama? dan apakah kenangan itu masih berkesan atau biasa saja? bagaimana dengan sosok idaman yang menjadi cinta pertama kalian, masih diingatkah? Pernah tidak stalking dia di sosial media?

Di tulisan ini saya ingin mambagikan mengenai cinta pertamaku. Masih ingat betul bahwa saya sudah merasakan ketertarikan dengan lawan jenis pada saat berumur 6 tahun, entah bagaimana bisa diumur yang sangat belia saya sudah memiliki rasa ketertarikan dengan lawan jenis, tapi yang jelas diumur yang sangat begitu mentah itu saya bisa merasakan jantung yang berdegup kencang jika mata ini menangkap sosok nan menawan itu, Read the rest of this entry »

Antara Pecandu, Polisi dan Bubuk Misterius

Posted on Updated on

Setibanya di Australia pada tanggal 2 November lalu, saya dan suami mendapati pintu garasi yang terbuka secara paksa. Kami pun bergegas turun dari mobil untuk mengecek kondisi garasi yang sebelumnya kami sangat yakin bahwa kami telah menutup dan mengunci semua pintu sebelum kami bertolak ke Indonesia.  Read the rest of this entry »